Sunday 14 August 2011

CHAPTER 101

assalamualaikum

apa itu cemburu?

Cemburu memberi makna yang sungguh mendalam dan berbeza dari setiap individu yang berlainan.cemburu adalah naluri manusia terhadap sesuatu benda yang amat disayanginya.cemburu lebih di spesifikasikan terhadap insan yang amat disayangi atau dicintai.cemburu kadang-kadang memberi satu impak yang amat bermakna dalam diri setiap individu.cemburu adalah satu emosi yang tidak dapat digambarkan.

kecemburuan adalah merupakan satu sikap dan sifat yang mana takut kehilangan sesuatu yang amat disayangi.namun sifat cemburu mestilah ada batasnya.jika tidak dibendung,pasti akan mengundang padah.


mengapa pelu cemburu?



Cemburu membuat kita menjaga kelekatan dan keterikatan dengan seseorang yang kita nilai berharga. Kecemburuan mengandung pesan bahwa “dia sangatlah penting bagi kita” itulah kenapa objek cemburu biasanya sangat disanjung dan dipuja. Akan tetapi cemburu seringkali dicap sebagai sesuatu yang buruk karena dapat dengan mudah membuat orang yang cemburu melakukan tindakan-tindakan yang tidak benar.



No comments:

Post a Comment